Jumat, 18 Mei 2012

Teknik memuji

PISAHKAN “orangnya” daripada “perbuatannya”..
. . . j a d i . . .
PUJI PERBUATANNYA, jangan puji orangnya..
Contoh memuji orangnya: ↓
- “Engkau pandai memasak..” (SALAH)
- “Engkau baik hati..” (SALAH)
Contoh MEMUJI PERBUATANNYA: ↓
- “Nasi goreng engkau sungguh ENAK..” (BETUL)
- “Sungguh banyak BANTUAN engkau kepada
kami..” (BETUL)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar